SOAL PAI 11
1.
Berikut ini yang termasuk perilaku orang yang
beriman kepada kitab suci yang diturunkan Allah Swt. kepada para nabi-Nya
adalah....
A. Hanya
meyakini satu kitab suci saja
B. Berlomba-lomba
untuk mempertahankan kebenaran masing-masing
C. Selalu
menjalankan ajaran semua kitab suci yang diturunkan Allah Swt.
D. Menyeleksi
isinya kemudian menjalankan yang dianggap mudah untuk diamalkan
E. Mengimani
keberadaan semua kitab suci, tetapi hanya menjalankan isi kitab suci yang
diyakininya saja
2.
Nabi Muhammad saw. menjelaskan bahwa tidak akan
tersesat orang yang berpegang teguh kepada al-Qur’ān dan sunah, maksudnya
adalah ....
A. Bagi
orang yang selalu membawanya ke mana saja ia pergi
B. Bagi
orang yang selalu mengamalkannya di mana saja ia berada
C. Bagi
orang yang selalu mengkajinya siang dan malam
D. Bagi
orang yang selalu berdakwah untuk kebenaran al-Qur’ān
E. Bagi
orang yang meyakini dalam hatinya
3.
Ketika terjadi perdebatan tentang kebenaran
al-Qur’ān dan kitab-kitab yang lainnya, seorang muslim harus.…
A. Membiarkan
perbedaan tersebut karena merupakan rahmat Allah Swt.
B. Memancing
suasana agar makin ramai perdebatannya
C. Mencari
solusi dengan cara meminta penjelasan rekan sejawat
D. Mencari
akar masalah dan menggali sumber kebenaran kepada ahlinya
E. Mengembalikan
permasalahan tersebut kepada al-Qur’ān dan hadis
4.
Cara menjaga al-Qur’ān adalah sebagai berikut, kecuali.…
A. Mempelajari
al-Qur’ān dengan sungguh-sungguh
B. Mengamalkan
al-Qur’ān di tempat tertutup
C. Menghafal
semua ayat al-Qur’ān dengan baik
D. Mengkaji
isinya dengan seluas-luasnya
E. Mengamalkan
isinya
5.
Al-Qur’an memiliki beberapa nama, yang tidak
termasuk nama lain Al-Qur’ān adalah....
A. Al-Hudā
B. Al-Furqān
C. Al-Mizān
D. Al-Kitāb
E. Asy-Syifā
6.
Taurat dalam sebutan Bahasa Ibrani adalah Thorah
berarti…
A. Amandemen
B. Instruksi
C. Pedoman
D. Petunjuk
E. Komandemen
7.
Taurat merupakan salah satu dari tiga komponen
(Thora, Nabin, dan Khetubin) yang terdapat dalam kitab suci agama Yahudi yang
disebut Biblia (al-Kitab). Oleh orang-orang Kristen disebut…
A. Old
Testament
B. New
Testament
C. Injil
Barnabas
D. Injil
Matius
E.
Injil Lukas
Perhatikan ayat
berikut
وَءَاتَيۡنَا
مُوسَى ٱلۡكِتَٰبَ وَجَعَلۡنَٰهُ هُدٗى لِّبَنِيٓ إِسۡرَٰٓءِيلَ أَلَّا
تَتَّخِذُواْ مِن دُونِي وَكِيلٗا
8.
Fungsi dari kitab Taurat adalah…
A. Petunjuk
dan bimbingan bagi Nabi Musa
B. Petunjuk
dan bimbingan baginya dan bagi Bani Israil
C. Pembeda
antara Nabi Musa dengan bani Israil
D. Menegaskan
umat yahudi untuk mengikuti Taurat
E. Al-Qur’an
memperjelas kitab Taurat
9.
Sepuluh Firman yang diterima Nabi Musa as. di
atas Bukit Tursina (Gunung Sinai) berisi asas-asas…
A. Akidah
dan syariah
B. Muamalah
dan Basyariyah
C. Nyanian
dan pujian
D. Ratapan
dan doa individu
E. Nyanyian
untuk raja
10.
Zabūr dalam bahasa Arab dikenal dengan sebutan…
A. Mazmūr
B. Bibel
C. Thorah
D. Zubur
E. Mizmar
11.
Dalam bahasa Ibrani, istilah zabur berasal dari
kata zimra, yang berarti…
A. Lagu
atau musik
B. Nyanian
dan pujian
C. Ratapan
dan doa individu
D. Nyanyian
untuk raja
E. Kitab
yang tertulis
12.
Zabūr adalah kitab suci yang diturunkan Allah
Swt. kepada kaum Bani Israil melalui utusannya yang bernama…
A. Nabi
Musa as
B. Nabi
Daud as
C. Nabi
Adam as
D. Nabi
Isa as
E. Nabi
Ibrahim as
13.
Liturgi adalah…
A. Nyanyian
untuk memuji Tuhan
B. Nyanyian
perorangan sebagai ucapan syukur
C. Ratapan-ratapan
jamaah
D. Ratapan
dan doa individu
E. Nyanyian
untuk raja
14.
Ada banyak versi kitab Injil, yang bukan
termasuk Injil Kanonik…
A. Injil
Matius
B. Injil
Markus
C. Injil
Lukas
D. Injil
Yohanes
E.
Injil Filipus
15.
Injil dalam Bahasa Inggris disebut…
A. Bible
B. Gospel
C. Alkitab
D. Evangelion
E.
Biblia
Perhatikan ayat ini
16.
Selain kitab, Allah juga menurunkan wahyunya
kepada Nabi-Nya wahyu tersebut berbentuk suhuf, yaitu…
A. Suhuf
nabi Ibrahim dan nabi Musa
B. Lembaran-lembaran
terpisah
C. Ayat-ayat
Al-Qur’an yang lain
D. Kitab
yang berisi peraturan dan larangan
E.
Suhufil ula (tulisan yang mulia)
Perhatikan
hadis berikut
17.
Inti dari hadis tersebut adalah…
A. Al-qur’an
dan hadis sebagai pedoman dan dasar hukum
B. Al-qur’an
adalah wahyu allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad
C. Hadis
merupakan ketetapan nabi yang harus di ikuti
D. Hadis
berfungsi sebagai penguat al-Qur’an
E. Hadis
menjelaskan makna AlQuran yang kurang jelas
18.
Apabila Nun-Mati atau Tanwin berada dalam satu
kata bertemu dengan ي , ن , م
, و , dalam kata lain yang ada
dibelakangnya maka disebut bacaan…
A. Ikhfa’
haqiqi
B. Idh-har
halqi
C. Idgham
Bighunnah
D. Idgham
Bilaghunnah
E. Iqlab
19.
Yang bukan termasuk huruf Halqi (huruf tenggorokan) adalah…
A. Ghain
B. Qaf
C. Hamzah
D. ‘Ain
E. Ha’
20.
Bunyi
Nun-Mati atau Tanwin diganti dengan bunyi Mim-Mati ( مْ ) ketika bertemu dengan ݕ ,
dan diucapkan dengan suara dengung yang panjangnya maksimal 1 ½ alif ( 3
ketukan ) adalah…
A. Bacaan
Ikhfa’
B. Bacaan Idh-har
C. Bacaan Idgham
D. Bacaan
Tafkhim
E. Bacaan Iqlab
21.
Ilmu yang mempelajari bagaimana aturan membaca
Quran dengan baik dan benar yaitu….
A. ilmu
tauhid
B. ilmu
nahwu
C. ilmu
fiqih
D. ilmu
tajwid
E. ilmu
kalam
22.
Dalam membaca Quran hendaknya diucapkan dengan
fasih. Fasih artinya ….
A. suci
dari hadas
B. lagunya
bagus
C. benar
dan lancar
D. tajwidnya
benar
E. suaranya
merdu
23.
Orang yang tidak menjadikan Alquran sebagai
pedoman hidupnya dan selalu berbuat kejahatan, termasuk orang yang ….
A. durhaka
kepada Allah
B. durhaka
kepada diri sendiri
C. menganiaya
diri sendiri
D. merugikan
diri sendiri
E. menyiksa
diri sendiri
24.
Berikut ini merupakan perbedaan kitab dengan
suhuf, yaitu…
A. Suhuf
berbentuk buku
B. Kitab
isinya lebih simple
C. Kitab
berbentuk lembaran-lembaran
D. Suhuf
isinya lebih lengkap
E. Suhuf
isinya lebih simple
25.
Nabi Muhammad Saw. menjelaskan bahwa jujur itu
membawa kebaikan dan kebaikan itu menuntun ke surga. Ungkapan tersebut
mengandung arti ....
A. jujur
sangat penting dalam kehidupan sehari-hari
B. jujur
menyebabkan kenyamanan dalam berperilaku
C. jujur
membuat pelakunya selalu gelisah
D. jujur
membawa keberkahan dalam hidup
E. jujur
perlu dijunjung tinggi agar hidup tenteram
26.
Ikhlas dalam melakukan sesuatu, tanpa dicampuri
oleh kepentingan-kepentingan dunia. Jenis jujur seperti ini termasuk kategori…
A. jujur
dalam berbuat
B. jujur
dalam berkata
C. jujur
dalam niat
D. jujur
dalam berjanji
E. jujur
dalam bertekad
27.
Pernyataan berikut ini yang tidak termasuk
keistimewaan kitab suci al-Qur’an adalah…
A. Sebagai
petunjuk dan rahmat bagi orang-orang yang beriman dan bertakwa
B. Sebagai
informasi kepada setiap umat bahwa nabi dan rasul terdahulu mempunyai syariat
(aturan) dan caranya masing-masing dalam menyembah Allah Swt
C. Al-Qur’an
sebagai kitab suci terakhir dan terjamin keasliannya
D. Al-Qur’an
adalah bacaan biasa-biasa saja
E. Membaca
dan mempelajari isi al-Qur’an merupakan ibadah
28.
Kitab suci yang turun pada masa pemerintahan
Raja Fir’aun adalah …
A. Taurat
B. Zabur
C. Injil
D. Al-Qur’an
E. Talmud
29.
Dibawah ini adalah isi dari Al-Qur’an,
kecuali...
A. Tauhid
B. Tarikh
C. Ibadah
D. Akhlak
E. Ijma’
ulama
30.
Al-Qur’an terdiri dari.… juz.…surah…ayat
A. 30-144-6234
B. 30-144-6235
C. 30-144-6236
D. 30-144-6237
E.
30-114-6238
KUNCI JAWABAN
1
|
E
|
2
|
B
|
3
|
E
|
4
|
B
|
5
|
C
|
6
|
B
|
7
|
A
|
8
|
B
|
9
|
A
|
10
|
A
|
11
|
A
|
12
|
B
|
13
|
A
|
14
|
E
|
15
|
B
|
16
|
B
|
17
|
A
|
18
|
C
|
19
|
B
|
20
|
E
|
21
|
D
|
22
|
D
|
23
|
C
|
24
|
E
|
25
|
D
|
26
|
A
|
27
|
D
|
28
|
A
|
29
|
E
|
30
|
E
|
KISI KISI
No.
|
KI
|
KD
|
MPEL
|
INDIKATOR
|
JS
|
NS
|
|
1
|
KI 3: Memahami,
menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI4: Mengolah,
menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan
|
1.3
Meyakini adanya kitab-kitab suci
Allah Swt.
2.3
Peduli kepada orang lain dengan saling
menasihati sebagai cerminan beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
3.3
Menganalisis makna iman kepada
kitab-kitab Allah Swt.
4.3
Menyajikan keterkaitan antara
beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt., dengan perilaku sehari-hari
|
v Iman kepada Kitab-kitab Allah Swt.
·
Makna iman kepada
kitab-kitab Allah Swt.
·
Dalil naqli tentang iman
kepada kitab-kitab Allah Swt.
·
Ciri-ciri orang beriman
kepada kitab-kitab Allah Swt.
·
Hikmah dan manfaat
beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt.
|
·
Menjelaskan makna iman kepada
kitab-kitab Allah Swt.
·
Menjelaskan kandungan dalil
naqli tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
·
Mengidentifikasi ciri-ciri orang
beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
·
Menunjukkan perilaku yang
mencerminkan iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
·
Mengidentifikasi hikmah dan
manfaat beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt.
·
Menyajikan paparan tentang
makna, tanda-tanda, hikmah, dan manfaat beriman kepada kitab-kitab suci Allah
Swt.
·
Menyajikan paparan keterkaitan
antara beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt. dengan perilaku peduli
kepada orang lain dan saling menasihati.
|
PG
|
|
|
2
|
1.5 Meyakini bahwa
Islam mengharus-kan umatnya untuk memiliki sifat syaja’ah (berani membela
kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran
2.5 Menunjukkan sikap
syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran
3.5 Menganalisis
makna syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam kehidupan sehari-hari
4.5 Menyajikan kaitan
antara syaja’ah (berani membela kebenaran) dengan upaya mewujudkan kejujuran
dalam kehidupan sehari-hari
|
v Syaja’ah (berani membela kebenaran)
·
Dalil-dalil tentang Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Hikmah dan manfaat dari sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Makna Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Ciri-ciri orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela
kebenaran).
|
·
Meyakini bahwa
Islam mengharus-kan umatnya untuk memiliki sifat syaja’ah (berani membela
kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran
·
Menunjukkan sikap
syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran
·
Mengidentifikasi
gambar, peristiwa, atau fenomena alam terkait dengan Syaja’ah (berani membela
kebenaran).
·
Memahami
dalil-dalil tentang Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Menganalisis
hikmah dan manfaat dari sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Menganalisis
makna Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Menganalisis
ciri-ciri orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Mengidentifikasi
tanda-tanda orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Mengidentifikasi
dalil-dali yang berkaitan dengan Syaja’ah (berani membela kebenaran)..
·
Mengidentifikasi
hikmah dan manfaat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Menyimpulkan
hikmah dan manfaat sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).
·
Menyajikan
paparan tentang makna, dalil, dan contoh sifat Syaja’ah (berani membela
kebenaran).
·
Menyajikan
paparan tentang hikmah dan manfaat dari sifat hikmah dan manfaat sifat
Syaja’ah (berani membela kebenaran).
|
PG
|
|
|
0 Comments